Literasi

Bermitra dengan Komisi X DPR RI, Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa Mengadakan Diseminasi KBBI

Tri Yulia Nurhalimah   Kota Tegal, balaibahasajateng.kemdikbud.go.id—Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa (Badan Bahasa), Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemendikbudristek) bersama dengan Komisi X Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia (DPR RI) menyelenggarakan kegiatan Diseminasi Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI) di Hotel Premiere, Tegal, pada 28 Agustus 2024. Kegiatan tersebut merupakan bagian dari kemitraan Badan Bahasa […]

Diseminasi KBBI: Sinergisitas Badan Bahasa dengan Komisi X DPR RI

Jakarta, 26 Agustus 2024 — Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa (Badan Bahasa), Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemendikbudristek), melaksanakan kegiatan Diseminasi Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI) dalam rangka kemitraan dengan Komisi X DPR RI. Kegiatan ini dilaksanakan di Hotel Novotel Cikini, Jakarta, pada Minggu (25/8), dihadiri oleh 100 orang peserta luring yang berasal dari […]

Bersiap ke Pemilihan Duta Bahasa Nasional, Dani dan Olivia Beraudiensi dengan Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Provinsi Jawa Tengah

Alya dan Rama*) Kota Semarang, balaibahasajateng.kemdikbud.go.id—Duta Bahasa Provinsi Jawa Tengah, Gemilang Dani Saputra dan Olivia Firdaus, melaksanakan audiensi dengan Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Disdikbud) Provinsi Jawa Tengah pada Jumat, 16 Agustus 2024. Keduanya diterima Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Provinsi Jawa Tengah, Dr. Uswatun Hasanah, S.Pd., M.Pd., bersama dengan Kepala Bidang Pembinaan Kebudayaan, Eris […]

Bekali Mahasiswa Magang, Kepala Balai Bahasa Provinsi Jawa Tengah Gelar Kuliah Umum

Alya Haura Puteri, Ardhini Wahyu Wulan, Bara Kukuh Pribadi, Muhamad Ramadhan, Rossi Nugroho *) dan Arvynda P. Kabupaten Semarang, balaibahasajateng.kemdikbud.go.id—Kuliah umum yang diadakan di Aula Ki Hajar Dewantara bersama Kepala Balai Bahasa Provinsi Jawa Tengah, Dr. Syarifuddin, diikuti oleh 43 mahasiswa magang yang berasal dari Universitas Diponegoro (Undip), Universitas Sebelas Maret (UNS), dan Universitas Negeri […]

Kemendikbudristek Hadir dan Dukung Inisiatif Wujudkan SDM Unggul

Jakarta, 6 Agustus 2024 — Kemendikbudristek mendukung setiap inisiatif peningkatan kualitas sumberdaya manusia Indonesia, seperti yang digelar oleh Yayasan Indonesia Mengglobal dengan mengusung tema “Create Your Global Horizons Living Canvas: Exploring Worldwide Opportunities Beyond Borders”. Acara ini diadakan di Soehanna Hall, The Energy Building, SCBD Jakarta. Acara ini dihadiri oleh berbagai pemuda Indonesia yang memiliki […]

Tingkatkan Literasi Siswa di SLB Negeri Semarang, Duta Bahasa Jawa Tengah Sosialisasikan Krida Bersajak

Gemilang Dani Saputra Kota Semarang, balaibahasajateng.kemdikbud.go.id—Duta Bahasa Jawa Tengah, Gemilang Dani Saputra dan Olivia Firdaus, melaksanakan implementasi krida duta bahasa di SLBN Semarang pada Senin, 5 Agustus 2024. Krida duta bahasa yang diberi tajuk Bersajak tersebut merupakan implementasi ketiga yang telah dilaksanakan oleh pemenang Duta Bahasa Jawa Tengah 2024 itu. Gemilang Dani Saputra mengatakan bahwa […]

Duta Bahasa Jawa Tengah Tingkatkan Literasi Anak Tunanetra di SLB A YKAB Surakarta

Gemilang Dani Saputra Kota Surakarta, balaibahasajateng.kemdikbud.go.id—Gemilang Dani Saputra dan Olivia Firdaus melaksanakan rangkaian kegiatan implementasi tahap kedua krida Bersajak di SLB A YKAB Surakarta, pada Jumat, 2 Agustus 2024. Kegiatan ini juga dihadiri oleh Jey sebagai wakil Duta Bahasa Provinsi Jawa Tengah angkatan 2024, delapan orang wakil dari Himpunan Mahasiswa Ilmu Lingkungan UNS, dan enam siswa SLB A YKAB Surakarta yang […]

Duta Bahasa Provinsi Jawa Tengah Ajak Anak-anak Tunanetra untuk Membaca dan Meningkatkan Karakter Cinta Lingkungan Melalui Laman Bersajak

Gemilang Dani Saputra Kabupaten Pemalang, balaibahasajateng.kemdikbud.go.id—Gemilang Dani Saputra dan Olivia Firdaus, Pemenang I Duta Bahasa Provinsi Jawa Tengah, memiliki terobosan dengan membuat laman yang disediakan untuk anak-anak tunanetra sebagai krida kebahasaan mereka. Laman yang kemudian diberi nama Belajar Sastra Hijau Anak (Bersajak) itu ramah tunanetra karena dapat digerakkan atau dioperasikan menggunakan suara. Implementasi laman Bersajak […]

Asah Keterampilan Siswa SMP Wonogiri melalui Bengkel Kreatif Berbahasa Daerah

Shintya Kabupaten Wonogiri, balaibahasajateng.kemdikbud.go.id—Bengkel Kreatif Berbahasa Daerah: “Menulis Geguritan bagi Siswa Sekolah Menengah Pertama (SMP) di Kabupaten Wonogiri” dibuka secara langsung oleh Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Wonogiri. Kegiatan yang diselenggarakan oleh Balai Bahasa Provinsi Jawa Tengah bekerja sama dengan Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Wonogiri ini berlangsung selama dua hari, 18—19 Juli 2024, […]

Balai Bahasa Provinsi Jawa Tengah Menerima Kunjungan Karya Ilmiah dari MAN Demak

Maritza Lutfiah, Nandila Kurniati, Tirani Dwi, Sindi Yusriyyah KABUPATEN SEMARANG, balaibahasajateng.kemdikbud.go.id–Pada hari Rabu, 3 Juli 2024, bertempat di Balairung Balai Bahasa Provinsi Jawa Tengah, sebanyak 395 siswa kelas XI dan 25 guru pendamping dari MAN Demak mengunjungi Balai Bahasa Provinsi Jawa Tengah (BBP Jateng) untuk memperluas wawasan dan pengetahuan siswa terhadap kebahasaan dan kesastraan, salah […]

Kembali ke Atas