Balai Bahasa Provinsi Jawa Tengah Gelar Kemah Penerjemahan Cerita Anak
Tri Yulia Nurhalimah Kabupaten Semarang, balaibahasajateng.kemdikbud.go.id—Balai Bahasa Provinsi Jawa Tengah, Kementerian Pendidikan Dasar dan Menengah, mengadakan kegiatan kemah bertajuk Penulisan dan Penerjemahan Cerita Anak Jawa-Indonesia Bergambar Jenjang C. Kegiatan ini berlangsung pada 20–21 November 2024 di Umbul Sidomukti, Bandungan, Kabupaten Semarang yang diikuti oleh seratus peserta. Kepala Balai Bahasa Provinsi Jawa Tengah, Dr. […]