Rencana Strategis (Renstra) Balai Bahasa Jawa Tengah tahun 2015-2019 (Revisi)

Rencana Strategis (Renstra) Balai Bahasa Jawa Tengah 2015—2019 merupakan penjabaran visi dan misi Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa yang tertuang dalam renstra Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa 2015—2019. Visi Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa adalah terwujudnya lembaga yang andal dibidang kebahasaan dan kesastraan dalam rangka mencerdaskan serta memperkukuh jatidiri, karakter, dan martabat untuk memperkuat daya […]

Scroll to top